Profil dan Biodata Taufan Mokoginta asal Surabaya, Juara di Ajang Pengolahan Kopi Dunia WCRC

Hilda Yanti/Mg2
Profil dan biodata Taufan Mokoginta. Foto: Instagram

SUKABUMI, iNewsSukabumi.id - Profil dan Biodata Taufan Mokoginta yang kini tengah menjadi perbincangan hangat di kalangan warganet.

Nama Taufan Mokoginta si pemilik kafe asal Surabaya ini mendadak trending berkat kesuksesan yang diraihnya belakangan ini.

Bagi pecinta kopi akan mengenal nama Taufan Mokoginta, karena ia berhasil menjuarai ajang pengolahan kopi dunia yakni di acara World Coffee Roasting Championship (WCRC).

Siapa sebenarnya Taufan Mokoginta? Simak profil dan biodata lengkapya di sini.

Profil dan Biodata Taufan Mokoginta

Taufan Mokoginta ternyata pemilik Kafe Ultra di Surabaya, ia sukses menjuarai Indonesia Coffee Roasting Championship (ICRC).

Dengan kemenangannya di ICRC 2023, Taufan terpilih mewakili Indonesia dalam World Coffee Roasting Championship (WCRC) yang diperebutkan dengan sengit pada 19 November.

Akun Instagramnya yaitu @taufanmokoginta sudah memiliki 6.356 pengikut.

Di World Coffee Roasting Championship bukan hanya sekedar kompetisi, tetapi juga ujian keterampilan dan pengetahuan terhadap mengolah kopi, dari biji hingga penyajiannya.

Editor : Hikmatul Uyun

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network