RS Polri Dampingi Psikologis Keluarga Korban Kecelakaan Cibubur 

Riana Rizkia
Psikolog RS Polri Arie Astuti (Foto: MPI)

"Biasanya kehilangan orang terdekat itu tidak mudah ya, apalagi kita lihat kalau hubungan mereka dekat. Jadi seperti tadi bahwa si anak kehilangan kedua orang tuanya secara bersamaan pastinya itu membutuhkan waktu yang cukup panjang. Itu dipengaruhi juga faktor kedekatannya sebelumnya seperti apa," ucapnya. 

Pihaknya juga siap untuk terus membantu dan tidak membatasi waktu pendampingan psikologis kepada keluarga korban. 

"Kita fleksibel, kalau memang mereka membutuhkan itu untuk bisa memberikan penguatan, support atau semacamnya. Tentu kita siap membantu mereka," katanya. 

Hingga saat ini, 7 dari 9 korban kecelakaan yang berada di RS Polri Kramat Jati telah teridentifikasi. Semua jenazah teridentifikasi telah diserahkan ke pihak keluarga.
 

Editor : Eka L. Prasetya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network