Pemkot Bogor Bakal Revitalisasi Bangunan Cagar Budaya di RS Salak yang Terbakar

Putra Ramadhani Astyawan
Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor berencana melakukan revitaslisasi bangunan cagar budaya yang terbakar di RS Salak. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Di samping itu, terkait kebakaran Pemkot Bogor juga akan membantu ketersediaan obat-obatan untuk RS Salak. Jangan sampai pelayanan kesehatan terhadap pasien menjadi terganggu pasca kebakaran.

"Fungsi pelayanan tidak boleh terganggu. Pemerintah Kota membackup penuh untuk suplai obat-obatan. Kemudian apabila ada perlu pasien yang dipindahkan sementara, kami siap Dinkes berkoordinasi secara intens dengan Rumah Sakit Salak," tutupnya.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network