Kejurnas Offroad 2025, Selebgram Amara Angelica Pacu Adrenalin di Sirkuit Cikembar Sukabumi

Ilham Nugraha
Kejurnas Offroad 2025, Selebgram Amara Angelica Pacu Adrenalin di Sirkuit Sukabumi. Foto kendaraan Amara saat finish. iNEWS.ID/Ilham N

Tahun ini kata Berlin, jumlah peserta meningkat dibandingkan tahun sebelumnya. Sebab, sirkuit Cikembar sudah dikenal penggiat otomotif nasional lantaran nama-nama besar di otomotif beberapa kali mencoba Sirkuit tersebut. 

"Pesertanya lebih banyak dari tahun lalu, karena animo masyarakat juga animo penggemar otomotif makin banyak yang tau Sirkuit Cikembar, dan akses menuju Sukabumi relatif lebih cepat makanya orang banyak tertarik main ke sirkuit," tambah Berlin.  

Berlin optimistis Sirkuit Hidzie perlahan menjelma menjadi destinasi otomotif baru di Indonesia. Sekaligus Sukabumi dapat terus menggelar ajang Kejurnas dan memperluas cakupan kejuaraan, termasuk rally panjang di masa mendatang. 



Editor : Suriya Mohamad Said

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network