get app
inews
Aa Text
Read Next : Pertamina Stop Pasokan BBM ke SPBU Cimuncang Sukabumi karena Jual BBM Subsidi Pakai Jeriken

Pertamina Lubricants Siap Hadapi Pelumas Palsu

Rabu, 08 Juni 2022 | 16:09 WIB
header img
Pertamina berkomitmen untuk menghadirkan produk pelumas dengan kualitas tinggi. Foto: Pertamina Lubricants.

 

JAKARTA, iNews.id — PT Pertamina Lubricants (PTPL), anak perusahaan PT Pertamina Patra Niaga Subholding Commercial & Trading Pertamina berkomitmen untuk menghadirkan produk pelumas dengan kualitas tinggi sesuai dengan standar pabrikan mesin dunia, baik untuk segmen otomotif maupun industri. 

“Sudah merupakan tanggung jawab kami untuk memberikan produk terbaik untuk konsumen dan masyarakat. Dengan banyaknya peredaran pelumas palsu belakangan ini, kami mendukung penuh berbagai upaya yang dilakukan oleh instansi penegak hukum untuk menangani kasus-kasus pemalsuan pelumas yang beredar di tengah masyarakat. Kami juga berkomitmen akan menindak tegas para pelaku pemalsuan sebagai bagian dari upaya perlindungan konsumen. Untuk kasus pelumas palsu, konsumen sangat dirugikan," kata Direktur Utama PTPL Werry Prayogi dalam keterangannya hari ini.

Kerugian dengan adanya pelumas palsu bukan hanya dirasakan oleh konsumen, namun juga negara dan masyarakat secara keseluruhan. Technical Specialist PTPL Nurudin memberikan gambaran umum terkait bahaya dan dampak penggunaan pelumas palsu. 

Editor : Eka L. Prasetya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut