get app
inews
Aa Text
Read Next : Pindah Gigi Mobil Matic, Begini Cara yang Benar

Cara Aman Pindahkan Transmisi Mobil Matik saat Stop and Go

Kamis, 28 Juli 2022 | 10:42 WIB
header img
Cara memindahkan transmisi mobil matic. Foto: Dok. SINDOnews.

Saat transmisi sudah di gigi yang dikehendaki, injak pedal gas lagi agar saat menanjak langsung mendapatkan power. Teknik ini berlaku untuk transmisi matik konvensional, CVT atau AMT (Automated Manual Transmission) juga termasuk pada sistem transmisi mobil elektrik. 

Pada dasarnya semua mobil matik akan memiliki pengoperasian yang sama ketika melalui tanjakan yang membedakan hanya tingkat percepatan yang dimiliki oleh tiap mobil. Untuk kode giginya juga berbeda beda tiap mobil seperti, L, L2, D1, D2, dan sebagainya. 

Tinggal disesuaikan antara gigi dan kondisi jalan seperti apa yang akan dilalui. Itulah cara cara mentransmisi mobil matik ketika stop and go terutama untuk di jalanan menanjak. 

Editor : Eka L. Prasetya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut