Logo Network
Network

Video Menhub Tinjau Bandara Kertajati Jelang Pemberangkatan Jamaah Umrah 

Mohamad Zeni Johadi
.
Sabtu, 17 September 2022 | 10:00 WIB

 

MAJALENGKA, iNewsSukabumi.id —Menjelang pemberangkatan jamaah umrah dari wilayah Jawa Barat dan Jawa Tengah bulan November mendatang, Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengunjungi Bandara Internasional Kertajati, Majalengka. 

Menhub mengelilingi gedung Bandara Internasional untuk mengetahui kesiapan melayani penerbangan jamaah umrah.  Penerbangan jamaah umrah dari Jawa Barat serta Jawa Tengah akan dilayani maskapai Garuda Indonesia dan Lion Air. 

Kunjungan Menhub ke Bandara Kertajati menandakan akan dimulainya penerbangan jamaah umrah. Bandara Internasional Kertajati akan melayani penerbangan umrah sebanyak 23.953 jamaah.

Editor : Eka L. Prasetya

Follow Berita iNews Sukabumi di Google News

Bagikan Artikel Ini