get app
inews
Aa Text
Read Next : Profil dan Biodata Pramudya Kusumawardana, Atlet Badminton asal Sukabumi Berprestasi Sejak Usia Muda

Profil dan Biodata Rere Reza, Drummer Grass Rock asal Sukabumi Pernah Main Bareng Grup Band Top

Selasa, 28 November 2023 | 19:04 WIB
header img
Profil dan biodata Rere Reza, drummer Grass Rock kelahiran Sukabumi. Foto: Instagram

SUKABUMI, iNewsSukabumi.id - Profil dan Biodata Rere Reza, seorang drummer grup band Grass Rock yang terkenal telah membantu beberapa band Indonesia seperti Dewa 19, ADA Band, Blackout, Iwan Fals, The Bangor, dan Yovie & Nuno.

Rere Reza diketahui keturunan Jawa-Sunda. Ia mendirikan grup nand Grass Rock di Surabaya pada tahun 1984 bersama anggota bandnya saat itu. Graas Rock sendiri  merilis  tiga album antara tahun 1990 hingga 1994.

Namun semenjak vokalisnya Dayan yang juga merupakan adik Rere Reza meninggal pada tahun 1999, jejak Grass Rock sempat terhenti sejenak. Hingga akhirnya bangkit kembali dengan album baru yang dirilis pada awal tahun 2000.

Profil dan Biodata Rere Reza

Mochamed Reza Pahlevi atau yang biasa dikenal Rere Reza adalah seorang drummer grup band Grass Rock. Rere reza merupakan musisi kelahiran Sukabumi yang lahir pada 18 Agustus 1968. 

Nama Rere Reza sendiri sudah dikenal luas sejak dirinya mendirikan grup band Grass Rock di Surabaya di tahun 1984.

Perjalanan Karier Rere Reza 

Rere Reza memulai karirnya dengan membuat grup band Grass Rock yang didirikan pada tahun 1985. Namun Grup band Grass Rock sempat terhenti karena vokalisnya yang dimana adik kandung dari Rere Reza meninggal dunia.

Setelah Grass Rock sempat terhenti di waktu yang cukup lama, akhirnya mereka tampil kembali dengan album kolaborasi 3 To Rock yang dirilis awal tahun 2016.

Editor : Hikmatul Uyun

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut